Norman Anti Virus Gratis

>> Rabu, 26 Mei 2010

Pernah dengar kalau Norman anti virus bisa digunakan dan diupdate online gratis tanpa batas. Saya pastikan belum pernah dengar. Nah mumpung lagi ada kesempatan untuk posting. Kali ini kita akan mengupas tuntas cara menggunakan Norman anti virus secara gratis. Mau tahu caranya? Ayo kita mulai.

  • Buatlah e-mail baru di gmail atau di mailyahoo. atau terserah dimana saja yang penting ada email baru
  • Download instaler Norman versi trial di sini. disarankan jangan download dulu, ikuti langkah berikutnya. dowloadnya entar aja lewat e-mail Ok.
  • Jangan lupa daftarkan email anda di sini. atau klik link register for a trial version.
  • Buka e-mail yang anda pakai untuk registerasi dan cari e-mail dari Norman. Nah didalam e-mail tersebut anda diberi nomor seri untuk versi trial untuk pemakaian 1 bulan simpan No. Seri tersebut. Sekalian klik link untuk download Norman versi trialnya.
  • Setelelah Downloadnya berhasil Instal Norman menggunakan No. Seri yang di e-mail oleh Norman.
Nah sekarang anda pasti mau bertanya gimana cara update Norman setelah No. Seri Versi trial habis jangka waktunya.
Nah untuk yang itu caranya sedikit susah, tapi kalau anda mau berusaha semuanya pasti jadi mudah. Caranya, mau tahu kan?
  • Buat e-mail baru dan ulangi langkah diatas untuk registrasi di Norman.
  • Buka e-mail anda dan simpan No. Seri yang di-email dari Norman.
  • Buka Norman anti virus anda dan klik tab Instal and Update klik sekali lagi tab license wizard di kiri bawah.
  • Klik Next
  • Centang I have new key, where do I enter it?
  • Masukkan No. Seri tanpa tanda pisah.
  • Klik Finish dan Restart PC anda
  • Sekarang Download sepuasnya Update Norman
Untuk Update bulan berikutnya ikuti langka diatas. Jadi untuk satu tahun anda harus punya 12 alamat e-mail yang berbeda.

Selamat mencoba

0 komentar:

  © Blogger templates Inspiration by Ourblogtemplates.com 2008

Back to TOP